Tingkat Pengetahuan Diabetes Melitus Dan Pola Konsumsi Junk Food Pada Mahasiswa Di Kota Medan

Authors

  • Wahyudi Wahyudi Fakultas Kesehatan Masyarakat, Universitas Islam Negeri Sumatera Utara, Medan, Indonesia
  • Ade Degisqi Maharani Hasibuan Fakultas Kesehatan Masyarakat, Universitas Islam Negeri Sumatera Utara, Medan, Indonesia
  • Bima Fadhilah BM Fakultas Kesehatan Masyarakat, Universitas Islam Negeri Sumatera Utara, Medan, Indonesia
  • Fani Rulianda Ritonga Fakultas Kesehatan Masyarakat, Universitas Islam Negeri Sumatera Utara, Medan, Indonesia
  • Rizki Yani Purba Fakultas Kesehatan Masyarakat, Universitas Islam Negeri Sumatera Utara, Medan, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.58294/jbk.v17i2.206

Keywords:

Diabetes Melitus, Junk Food, Mahasiswa, Pola Konsumsi, Pengetahuan

Abstract

Diabetes Melitus (DM) adalah penyakit metabolik yang prevalensinya terus meningkat di seluruh dunia. Pola konsumsi junk food di kalangan mahasiswa menjadi salah satu faktor risiko terjadinya DM. Penelitian ini bertujuan untuk menggambarkan tingkat pengetahuan mahasiswa tentang DM dan pola konsumsi junk food di Kota Medan. Penelitian ini menggunakan desain deskriptif dengan melibatkan 154 mahasiswa yang dipilih secara simple random sampling dari lima kampus besar di Kota Medan. Data dikumpulkan melalui kuesioner online yang dibagikan via google form yang berisi 10 pertanyaan tentang pengetahuan DM dan 5 pertanyaan mengenai pola konsumsi junk food. Hasil penelitian menunjukkan bahwa mayoritas mahasiswa memiliki pengetahuan tentang DM dengan kategori sangat baik (50%), baik (32,47%), kurang baik (10,39%), dan buruk (7,14%). Sebagian besar mahasiswa mengonsumsi junk food dengan frekuensi 1–2 kali per minggu. Penelitian ini menyimpulkan bahwa pengetahuan mahasiswa tentang DM tergolong sangat baik, meskipun konsumsi junk food masih menjadi kebiasaan yang perlu diperhatikan. Penelitian ini menyarankan perlunya program edukasi dan promosi kesehatan yang lebih efektif untuk meningkatkan kesadaran mahasiswa terhadap pola makan sehat guna mencegah risiko jangka panjang DM akibat konsumsi junk food.

References

Atlas, I. D. F. D. (2019). International Diabetes Federation. In The Lancet (Vol. 266, Issue 6881). https://doi.org/10.1016/S0140-6736(55)92135-8

Fardlillah, Q., & Lestari, Y. E. (2024). Dampak Pemberian Makanan Junk Food Pada Usia Dini. Al-ATHFAL: Jurnal Pendidikan Anak, 5(1), 241–250. https://doi.org/10.46773/alathfal.v5i1.1302

Fauziyah, A., Syamsuddin, M., & Wulandari, D. (2023). "Hubungan Pola Konsumsi Junk Food dengan Risiko Diabetes Melitus pada Mahasiswa." Jurnal Kesehatan Masyarakat Indonesia, 19(2), 112-120.

Fitriani, N. S., Wurjanto, A., Kusariana, N., & Yuliawati, S. (2022). Hubungan Tingkat Pengetahuan Dan Pengaruh Media Sosial Dengan Perilaku Konsumsi Makanan Berisiko Diabetes Melitus Pada Mahasiswa Universitas Diponegoro. Jurnal Epidimiologi Kesehatan Komunitas, 7(1), 404-410.

Fitriyah, N. H. C. (2022). Konsumsi Gula dan Kebiasaan Merokok dengan Kejadian Diabetes Melitus di Puskesmas Gading Surabaya. JIK (Jurnal Ilmu Kesehatan). https://scholar.archive.org/work/lep7y4lee5fnhfgzxmrmore73u/access/wayback/https://jik.stikesalifah.ac.id/index.php/jurnalkes/article/download/567/pdf

Kinivaldy, A. L., Wiryanthini, I. A. D.,

Sutadarma, I. W. G., & Surudarma, I. W. (2023). Tingkat Pengetahuan, Sikap, dan Perilaku Mahasiswa PSSK FK Unud Angkatan 2021 Terhadap Pola Makan Sebagai Faktor Risiko Diabetes Melitus Tipe 2. Intisari Sains Medis, 14(1), 249–253. https://doi.org/10.15562/ism.v14i1.1599

Lariwu, C. K., Sarayar, C. P., Pondaag, L., & ... (2024). Indeks Masa Tubuh, Riwayat Keluarga dan Kebiasaan Konsumsi Gula: Faktor Dominan Penyebab Diabetes Melitus Tipe 2 Pada Lanjut Usia di Kota Tomohon. Aksara: Jurnal Ilmu …. https://ejurnal.pps.ung.ac.id/index.php/Aksara/article/view/2400

Maulida, A., Maulana, J., Fitriyani, N. L., & Akbar, H. (2023). Faktor resiko kejadian diabetes melitus (DM) pada tingkatan usia produktif (15-60 Tahun). Gema Wiralodra, 14(1), 300–309. https://doi.org/10.31943/gw.v14i1.330

Musdalifah, & Nugroho, P. S. (2020). Hubungan Jenis Kelamin dan Tingkat Ekonomi dengan Kejadian Diabetes Melitus di Wilayah Kerja Puskesmas Palaran Kota Samarinda Tahun 2019. Borneo Student Research (BSR), 1(2), 2020.

Nuryanto, D., Wijaya, P., & Sari, M. (2021). "Pola Konsumsi Junk Food pada Mahasiswa dan Dampaknya Terhadap Kesehatan." Jurnal Gizi dan Kesehatan, 14(3), 45-52.

Puti, A. T. (2023). … Paparan Media Sosial, Pengetahuan Gizi, dan Sikap dengan Perilaku Konsumsi Makanan Berisiko Diabetes Melitus pada Mahasiswa Gizi Fakultas Kesehatan …. scholar.unand.ac.id. http://scholar.unand.ac.id/214182/

Silalahi, L. 2019, Hubungan Pengetahuan dan Tindakan Pencegahan Diabetes Mellitus Tipe 2. Jurnal PROMKES, 7(2), 223. https://doi.org/10.20473/jpk.v7.12.2019.223-232

Sucipto, A., Nurharyanti, A. D., Narasanti, N., & ... (2023). Analisis Hubungan Pola Makan dan Gaya Hidup pada Kejadian Gastritis Mahasiswa Universitas Negeri Semarang. Jurnal …. https://jurnalilmiah.org/journal/index.php/analis/article/view/309

Sumantari, N. W., Sukraniti, D. P., & Purnadhibrata, M. (2018). Tingkat Pengetahuan, Sikap Dan Konsumsi Fast Food Siswa SMA Negeri 8 Denpasar. Jurnal Ilmu Gizi, 7 (1), 6-11.

Susanti, N., Maulida, P., Rizqi, S., Dewi, S., & Barokah, W. (2024). Hubungan usia, jenis kelamin terhadap pola makan dan risiko diabetes melitus di desa air hitam. 5(September), 7484–7491.

Ulya, N., Sibuea, A. Z. E., Purba, S. S., Maharani, A. I., & Herbawani, C. K. (2023). Analisis Faktor Risiko Diabetes Pada Remaja Di Indonesia. Jurnal Kesehatan Tambusai, 4(3), 2332–2341. https://doi.org/10.31004/jkt.v4i3.16210

WHO. (2019). Global Diabetes Report 2019. World Health Organization.

Zalukhu, D., Tanggang, G. R. B., & Lase, N. (2021). Gambaran tingkat pengetahuan tentang faktor risiko diabetes melitus pada mahasiswa fakultas keguruan dan ilmu pendidikan di satu universitas swasta. Universitas Pelita Harapan.

Downloads

Published

25-12-2024

How to Cite

Wahyudi, W., Hasibuan, A. D. M., BM, B. F. ., Ritonga, F. R. ., & Purba, R. Y. . (2024). Tingkat Pengetahuan Diabetes Melitus Dan Pola Konsumsi Junk Food Pada Mahasiswa Di Kota Medan. Jurnal Berita Kesehatan, 17(2), 163–172. https://doi.org/10.58294/jbk.v17i2.206